TIngginya Kadar Kolesterol LDL Ternyata Tingkatkan Semua Jenis Penyakit Demensia

- Pewarta

Selasa, 27 Desember 2022 - 19:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINGKARIN.COM – Sebuah studi menemukan bahwa tingginya kadar kolesterol LDL atau kolestrol jahat dapat meningkatkan semua jenis penyakit demensia.

Hasil penelitian tersebut diterbitkan di Scientific Reports dengan melakukan studi kohort nasional di Korea Selatan.

Studi kohort tersebut meneliti hubungan antara kadar kolesterol, dan resiko demensia pada kehadiran diabetes dan penggunaan statin.

Download Aplikasi SBO TV Untuk Nonton Bola Gratis

Inilah Cara Ampuh untuk Hilangkan Stres dengan Lakukan Relaksasi Tubuh dan Pikiran

Para peneliti mengevaluasi data Layanan Asuransi Kesehatan Nasional Korea yang mencakup 6.883.494 orang.

Semua individu dalam penelitian ini telah menjalani pemeriksaan kesehatan pada tahun 2009, dan berusia 40 tahun atau lebih.

“Diantara data tersebut peneliti menemukan 4 persen dari kohort mengembangkan demensia.”

Inilah Cara Ampuh untuk Hilangkan Stres dengan Lakukan Relaksasi Tubuh dan Pikiran

Jangan Lupa, Inilah 4 Makanan yang Cocok dan Ramah untuk Penderita Penyakit Jantung

“Mereka yang memiliki kadar kolesterol LDL tinggi menunjukkan risiko demensia paling besar,” ungkap studi itu seperti dilansir dari laman EatThis, Jumat 22 Desember 2022.

Selain kolesterol LDL, penelitian ini juga mengungkapkan orang yang mengonsumsi obat statin atau obat penurun kolesterol lebih mungkin terkena demensia.

Lebih dari 200 juta orang di seluruh dunia menggunakan obat statin untuk kesehatan jantung.

Jangan Lupa, Inilah 4 Makanan yang Cocok dan Ramah untuk Penderita Penyakit Jantung

Sub-Varian Omicron XBB Sudah Terdeteksi di Indonesia, Vaksinasi Harus Tetap Berjalan

“Kolesterol yang tinggi memiliki keterkaitan dengan pengembangan demensia vaskular dan alzheimer, dua bentuk paling umum dari penyakit yang melemahkan ini,” jelas ahli gizi dan nutrisi, Kelsey Lorencz.

Tidak hanya kadar LDL, studi lain pada Maret 2022 menyebut kadar HDL yang rendah juga menyebabkan demensia.

Selain itu, menderita diabetes terutama tipe 2 juga dapat meningkatkan kemungkinan penurunan kognitif.

Sub-Varian Omicron XBB Sudah Terdeteksi di Indonesia, Vaksinasi Harus Tetap Berjalan

Kemenkes Tanggapi Soal Tindaklanjut Tindak Pidana 2 Industri Farmasi yang Bermasalah

“Kolesterol HDL yang rendah, trigliserida dan kadar glukosa yang tinggi dapat meningkatkan risiko demensia di kemudian hari.”

“Peningkatan HDL sebesar 15 poin antara usia 35 dan 50 tahun, dapat meningkatkan risiko tersebut,” kata Lorencz.

“Diabetes tipe dua adalah faktor risiko demensia, terutama alzheimer. Kemungkinan besar karena hubungannya dengan penyakit jantung,” katanya lagi.

Kemenkes Tanggapi Soal Tindaklanjut Tindak Pidana 2 Industri Farmasi yang Bermasalah

Pemerintah Harus Temukan Pihak yang Paling Bertanggung Jawab pada Kasus gagal Ginjal

Menurut Lorencz, cara yang untuk meningkatkan kesehatan jantung dan otak sekaligus mencegah demnsia adalah dengan menerapkan gaya hidup sehat.

Misalkan dengan makan makanan yang sehat serta gizi seimbang, serta menghindari makanan olahan. Berolahraga secara teratur, melatih kardio dan latihan kekuatan.

“Makan makanan tinggi serat dan rendah makanan olahan, menjaga kesehatan jantung dan kadar gula darah, dan tidur dengan cukup.”

Pemerintah Harus Temukan Pihak yang Paling Bertanggung Jawab pada Kasus gagal Ginjal

Cegah Korban Jatuh Makin Banyak, Mitigasi Gagal Ginjal Akut Harus Segera Dilakukan

“Selain itu, menjadikan olahraga sebagai bagian dari rutinitas harian dapat membuat perbedaan besar pada kesehatan otak dan jantung,” tambahnya.

American Heart Associations juga merekomendasikan 150 menit latihan aerobik dengan intensitas sedang, atau 75 menit dengan intensitas berat perminggunya dapat menurunkan risiko penyakit tersebut hingga 20 persen.***

Klik Google News untuk mengetahui aneka berita dan informasi dari editor Lingkarin.com, semoga bermanfaat.

Cegah Korban Jatuh Makin Banyak, Mitigasi Gagal Ginjal Akut Harus Segera Dilakukan

Pemerintah Diminta Lanjutkan Uji Sampel Obat Sirop yang Diduga Mengandung Cemaran Etilen Glikol

Berita Terkait

Termasuk Kangkung, Inilah 5 Jenis Sayuran Berdaun Hijau yang Disarankan Dikonsumsi Saat Kondisi Hujan
Beli 4 Perlengkapan Jogging Lebih Hemat dengan Promo 11.11 di Blibli!
5 Alasan Mengapa Sunscreen Emina Aman di Kulit Berjerawat dan Patut Dicoba
Sudah Ikhtiar ke Mana-mana Namun Belum Sembuh? Gunakan BioSaver Card 5758 untuk Solusi Kesehatan Anda
Tingkatkan Kesehatan Tulang, Ini 5 Manfaat Lengkap Buah Nanas bagi Perempuan
Termasuk Bisa Tingkatkan Sistem Kekebalan Tubuh, Berikut Ini Adalah 8 Manfaat Cabai untuk Kesehatan
Solusi Flek Hitam Wajah: Keajaiban Serum Flek Hitam dan Serum Wajah
PBB: 40 Pekerja Bantuan Tewas di Myanmar Sejak Kudeta 2021

Berita Terkait

Senin, 16 Desember 2024 - 11:46 WIB

Termasuk Kangkung, Inilah 5 Jenis Sayuran Berdaun Hijau yang Disarankan Dikonsumsi Saat Kondisi Hujan

Kamis, 24 Oktober 2024 - 11:54 WIB

Beli 4 Perlengkapan Jogging Lebih Hemat dengan Promo 11.11 di Blibli!

Selasa, 22 Oktober 2024 - 00:26 WIB

5 Alasan Mengapa Sunscreen Emina Aman di Kulit Berjerawat dan Patut Dicoba

Rabu, 10 April 2024 - 07:11 WIB

Sudah Ikhtiar ke Mana-mana Namun Belum Sembuh? Gunakan BioSaver Card 5758 untuk Solusi Kesehatan Anda

Rabu, 6 Desember 2023 - 14:58 WIB

Tingkatkan Kesehatan Tulang, Ini 5 Manfaat Lengkap Buah Nanas bagi Perempuan

Berita Terbaru